top of page

Selamat Datang!

PT. Aladin Sakti Metal Engineering (ASME) adalah perusahan spesialis dalam permesinan dan fabrikasi tangki baja & stainless steel. Perusahaan kami berbasis di Banten, Indonesia, dan kami jaga merancang & memproduksi beragam peralatan industri, dari mesin proses produksi utama hingga yang tambahan, seperti bejana tekan (pressure tank), peralatan pertukaran panas (boiler & heat exchanger), dan peralatan industri lainnya.

Dengan kemampuan produksi PT. ASME yang luas dan pengalaman 30 tahun dalam sektor ini, kami dapat memastikan kualitas dalam produk kami. Hubungi kami dan biarkan kami memberi Anda layanan baik dan harga paling kompetitif di pasar!

Ini adalah produk-produk utama kami:
Standard Pressure Tanks - PT. ASME - Indonesia

Pressure Tanks / Vessels

(Bejana Tekan)

Kami menyediakan tangki bejana tekan (Air / Water Receiver) dan menerima pekerjaan sesuai permintaan spesifikasi anda.

Bejana tekan kami sepenuhnya mematuhi ASME Boiler dan Pressure Vessel Code (BPVC).

Jelajahi halaman produk Pressure Tank kami untuk melihat lebih banyak gambar.

Heat Exchange Equipments

(Boiler, Pemanas Uap)

Kami menawarkan peralatan pemanas untuk proses industri seperti ketel uap (boiler) (firetube, watertube & kombinasi), thermal oil heater, heat exchanger, dan kondensor. Kami dapat memenuhi spesifikasi Anda.

Kunjungi halaman produk Heat Exchange Equipments untuk penjelasan lebih lanjut.

11.IMG_20180723_160825.jpg
Autoclave_White.jpg

Autoclaves

(Autoclave, Clutch Door)

Kami juga memproduksi autoclave dan pintu autoclave (clutch door), dibuka secara manual atau dengan hidrolik, untuk ukuran apa pun yang ditentukan, sesuai permintaan anda.

Kami telah melayani klien dari berbagai sektor, seperti pemrosesan makanan, produksi minyak sawit, dan manufaktur ban.

 

Kunjungi halaman produk autoclave kami untuk informasi lebih lanjut.

Klik tombol ini untuk mengunjungi halaman produk kami!
bottom of page